Cara Mengatasi Laptop Anda Terkana Air

Pakrusjaya.info. Kali ini saya akan berbagi tips cara mengatasi laptop terkena air. Banyak di kalangan masyarakat atau anda sendiri pernah mengalami laptopnya terkena air hujan atau pas saat ngopi terkena tumpahan kopi. Mungkin anda panik terburu buru langsung memberishkan tumpahan air di sebagian laptop. berfikir apakah laptop akan error heng atau mati. yah bisa saja laptop yang terkena air langsung mati saat laptop masih dalam keadaan menyala. pastinya saat laptop terkena air hujan atau terkena tumpahan air minum pada saat laptop masih menyala beresiko sangat fatal bisa mematikan laptop anda. Untuk mengatasi hal seperti ini anda tidak usah panik. pengalaman saya yang sering kali saya temui laptop yang terkena air kebanyakan mati total, karena pada saat laptop terkena air pasti anda akan mencoba menyalakan laptop anda apakah error atau tidak. sebenernya mudah untuk mengatasi hal seperti ini.





1. Segera matikan laptop anda pada saat laptop masiih menyala.
2. Pastikan laptop anda jangan dinyyalakan terlebih dahulu
3. Cabut batre laptop anda
4. Diamkan terlebih dahulu sampai beberapa jam
5. Bersihkan/keringkan  sela sela laptop yang terkena air pada perangkat laptop
6. Lepas Keyboard laptop dan casing laptop
7. Apabila casing sudah terlepas bersihkan air di sela sela matherboard
8 Apabila Anda tidak bisa membongkar segera tangani ke bagian service laptop.
9. Lebih cepat lebih baik ditangani agar tidak terjadi kerusakan yang lebih fatal.



Begitu cara mengatasi laptop terkena air. semoga aritkel ini dapat membantu. Intinya apabila laptop terkena air segera lepas batre dan jangan langsung dinyalakan. karena akan berakibat fatal.  
0 Komentar untuk "Cara Mengatasi Laptop Anda Terkana Air "